Waste atau disebut dengan limbah adalah sisah dari hasil proses produksi yang tidak terpakai dalam sistem design assembly sehingga di mungkinkan untuk di buang. Namun, apabila di buang Cuma – Cuma akan memberikan dampak yang buruk bagi lingkungan dan ekonomi pasalnya yang di namakan limbah apabila tidak di lakukan penangan dan hanya di biarkan akan memberikan pengaruh terhadap lingkungan dari segi negatif mulai dari nilai estetika seni , air udara dan lain sebagainya. Dari segi ekonomi yang di namakan limbah tetaplah harus mempunyai nilai akan sia sia apabila tidak di kelola dan di manfaatkan semaksimal mungkin sehingga menghasilkan manfaat keuangan dari limbah itu . Limbah sisa pengecoran baik itu pengecoran logam maupun non logam seperti pengecoran beton dapat dimanfaatkan sehingga dapat meminimalisir agaran pengeluaran produksi maupun proyek seperti pada berikut:
Pemanfaatan Waste (limbah) pengecoran beton
- Digunakan sebagai kolom praktis atau balok secara precast.
- Digunakan sebagai cansteen , casteen adalah bagian tepi dari pedestrian , trotoar, separator , tepi badan jalan dan sebagainya dengan fungsi yang berhubungan dengan penguat tepi jalan.
- Di gunakan sebagai car stoper atau yang lebih kita kenal sebagai pengaman parkiran mobil.
- Di gunakan sebagai paving block dan celcon block. Paving block yang umum digunakan sebagai area parkir luar, jogging track, taman, trotoar, halaman rumah maupun pedestrian dapat dibuat secara precast dengan menggunakan material beton sisa pengecoran struktur.
Sedangkan untuk
pemanfaatan limbah (waste) pengecoran logam, limbah mold iron cast yang terbuat
dari pasir bisa di manfaatkan sebagai bahan pengganti agregat halus pada beton
hal ini di karenakan limbah sisa produksi logam masih memiliki kangdungan logam
yang terdiri atas silika (sio2) sebesar 96%; oksida
besi (Fe2O3) sebesar 0,0369%; magnesia (mgo) sebesar 0,0463% dan kapur (cao)
sebesar 0,0813%jadi hal ini membuat beton semakin kuat. Demikian yang dapat saya share ke sobat minggu ini , kritik dan saran bersifat membangun sangat lah saya tunggu, Trimakasih.
No comments:
Post a Comment