4 Apa yang membedakan proses produksi manufaktur dengan jasa - angkrukmh

Latest

education and informative

BANNER 728X90

Thursday, September 15, 2016

Apa yang membedakan proses produksi manufaktur dengan jasa


Dalam management operasi di perkembanganya produksi manufactur dan jasa memang sudah tidak pernah terpisahkan antara satu sama lain . Barang adalah sebuah barang dalam bentuk fisik dapat terlihat oleh mata sedangkan jasa , jasa adalah sebuah barang dalam bentuk layanan ataupun aktivitas yang secara fisik tidak dapat di lihat dan di pegang dalam bentuk gengaman tangan namun , jasa dapat di rasakan manfaatnya dan bentuk pelayanannya karena hal ini jasa bersifat intengibel . Nah , dari sini dapat saya simpulkan bahwa perbedaan proses produksi yang terjadi antara proses produksi manufaktur dan jasa adalah sebagai berikut :
Manufaktur

  1. Bisa di rasakan dengan kata lain produk dapat di sentuh.
  2. Dalam hal kepemilikan , hak kepemilikan produk dapat di alihkan pada saat pembelian.
  3. Produk dapat di jual kembali.
  4. Produk dapat mendahului konsumsi.
  5. Kegiatan produksi dan konsumsi dapat di pisahkan dalam lokasi kegiatan.
  6. Produk dapat di pindah tempatkan.
  7. Produk yang di hasilkan dapat di eksport.

Contoh dari manufaktur barang adalah pabrik sepeda motor , pabrik sepatu , pabrik magicom , pabrik mobil dan lain lain. 

Jasa


  1. Produk tidak dapat di sentuh (intangible)
  2. Kepemilikannya secara umum tidak dapat di alihkan
  3. Tidak memungkinkan untuk di jual kembali
  4. Produk tidak ada sebelum di beli.
  5. Produk tidak dapat di simpan
  6. Jasa pada umumnya tidak dapat di ekspor , hanya dalam bentuk sistem layanan yang dapat.
  7. Penjualan produksi tidak dapat di pisahkan secara funsional.



Contoh dari industri produksi jasa adalah salon tata rias , bengkel mobil , konsultan , bank , rumah sakit dan lain lain. 

Meskipun lamannya kontak dengan konsumen berbedaan antara produk manufaktur dengan jasa keduanya tetap memfokuskan pada kepuasan pelanggan . keduanya sangat saling berkontak balik sebagaimana produk manufaktur harus di imbangi dengan jasa yaitu tingkat kepuasan pelanggan . demikian yang dapat agan share kritik dan saran sangat agan tunggu . Trimakasih telah mampir.




No comments: